Beranda / /

  • Komnas HAM: Waspada Potensi Konflik Sosial di Pilkada Mendatang
    Polkum | 1 hari lalu
    Komnas HAM: Waspada Potensi Konflik Sosial di Pilkada Mendatang

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Komnas HAM menyuarakan kekhawatiran atas potensi konflik sosial yang lebih besar pada Pilkada mendatang dibandingkan Pemilu 2024 lalu. Koordinator Subkomisi Pemajuan HAM Komnas HAM, Anis Hidayah, menilai bahwa Pilkada merupakan kontestasi antarputra daerah yang dapat memicu fanatisme politik dan berujung pada konflik sosial.

  • Merajut Kembali Koalisi Perubahan di Pilkada Aceh, Mungkinkah?
    Berita | 3 hari lalu
    Merajut Kembali Koalisi Perubahan di Pilkada Aceh, Mungkinkah?

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Memasuki tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Aceh 2024, tiga partai politik yang sebelumnya tergabung dalam Koalisi Perubahan pada Pemilihan Presiden 2024 masih menggalang komunikasi terkait kelanjutan koalisi tersebut. Partai-partai ini adalah Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Keadilan Sejahtera (PKS), dan Partai Nasional Demokrat (Nasdem).

  • Nasir Djamil Diusulkan Jadi Gubernur Berpasangan Tu Sop atau Haji Uma
    Polkum | 3 hari lalu
    Nasir Djamil Diusulkan Jadi Gubernur Berpasangan Tu Sop atau Haji Uma

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Mengungkap pertemuan Muzakir Manaf bersama Nasir Djamil di Jakarta yang terpublikasi melalui laman Facebook Nasir Djamil memicu respons dari akademisi Fauza Andriyadi, Dosen STAI Al Washliyah Banda Aceh. Menurutnya, pertemuan tersebut hanya sebatas diskusi biasa untuk saling mengenal lebih dalam.

  • Sinyal Muzakir Manaf-Nasir Djamil di Pilkada Aceh
    Polkum | 4 hari lalu
    Sinyal Muzakir Manaf-Nasir Djamil di Pilkada Aceh

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Melalui laman Facebook Nasir Djamil, publik Aceh dibuat terkejut dengan pertemuan NJ (sapaan akrab untuk Nasir Djamil) bersama Muzakir Manaf 'Mualem' pada hari ini (11/05/2024), bahkan status NJ di facebook-nya memancing respon publik,"Pakiban di sinan? Kamo ka meudeuk barosa di Jakarta,". Pertemuan tersebut disinyalir bernuansa politis jelang penentuan pasangan calon dalam Pilkada Aceh tahun 2024.

  • Haeqal Asri: Pengusaha Muda Berbakat untuk Banda Aceh
    Soki | 4 hari lalu
    Haeqal Asri: Pengusaha Muda Berbakat untuk Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Seiring mendekatnya Pilkada 2024, telah bermunculan sejumlah calon potensial untuk maju sebagai Walikota Banda Aceh. Salah satu sosok yang menarik perhatian publik adalah H. A. Haeqal Asri, S.Ked., M.M., seorang pemuda yang memiliki rekam jejak baik dan didukung oleh banyak masyarakat. Lantaran hal itu membuat Dialeksis.com (11/05/2024) menelusuri informasi mendalam terhadap sosok dirinya. Hasilnya tersaji dalam ulasan berikut ini secara informatif berbasis data.

  • Pengusaha Muda Aceh Nahrawi Noerdin Maju Pilkada Banda Aceh
    Soki | 5 hari lalu
    Pengusaha Muda Aceh Nahrawi Noerdin Maju Pilkada Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pengusaha sukses Nahrawi Noerdin, yang akrab disapa Toke Awie, resmi mendaftarkan diri sebagai bakal calon Wali Kota Banda Aceh pada Pilkada 2024 mendatang. Pria 46 tahun ini mengantongi tiket melalui Partai Nasdem.

  • Muda dan Berani, Haeqal Siap Guncang Pilkada Banda Aceh
    Aceh | 7 hari lalu
    Muda dan Berani, Haeqal Siap Guncang Pilkada Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ahmad Haeqal Asri, seorang tokoh muda berusia 34 tahun asal Kota Banda Aceh, mengejutkan banyak pihak dengan mengumumkan niatnya untuk maju sebagai calon walikota dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Banda Aceh yang akan digelar pada tahun 2024. 

  • Haeqal Bertarung di Pilkada Banda Aceh Lewat Demokrat
    Polkum | 8 hari lalu
    Haeqal Bertarung di Pilkada Banda Aceh Lewat Demokrat

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Tokoh muda Ahmad Haeqal Asri resmi mendaftar sebagai bakal calon wali kota Banda Aceh melalui Partai Demokrat pada Selasa, 7 Mei 2024. Dia beserta timnya menyerahkan berkas pencalonan di Kantor DPC Partai Demokrat Banda Aceh.

  • Shabela Abubakar Nyatakan Serius Maju Kembali Pilkada Aceh Tengah
    Aceh | 9 hari lalu
    Shabela Abubakar Nyatakan Serius Maju Kembali Pilkada Aceh Tengah

    DIALEKSIS.COM| Takengon- Shabela Abubakar, mantan Bupati Aceh Tengah (2019-2024) menyatakan dirinya serius untuk maju dalam pertarungan Pilkada yang akan digelar November tahun ini.

    Menurut Shabela, dia sudah mendaftarkan diri di tiga partai yang mendapatkan kursi di Kabupaten Aceh Tengah. Dia sudah mendaftarkan diri ke Gerindra, Nasdem dan PBB.


  • Pilkada Serentak 2024, KIP Diminta Awasi Rekrutmen PPK-PPS
    Pemerintahan | 10 hari lalu
    Pilkada Serentak 2024, KIP Diminta Awasi Rekrutmen PPK-PPS

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Menjelang Pilkada Serentak 2024, proses rekrutmen Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) menjadi tahapan krusial dalam penyelenggaraan pemilu. Mulyadi Rusman, mantan Komisioner Komisi Independen Pemilihan (KIP) Lhokseumawe, menyoroti tiga hal penting dalam rekrutmen badan ad hoc ini

  • Kekuatan Mualem dan Menakar Potensi Rival Terkuat
    Opini | 10 hari lalu
    Kekuatan Mualem dan Menakar Potensi Rival Terkuat

    DIALEKSIS.COM | Opini - Muzakir Manaf atau yang dikenal sebagai Mualem, mantan Panglima GAM dan Ketua Umum DPP Partai Aceh adalah nama yang paling sering diperbincangkan jelang Pilkada Aceh 2024. Dari pemberitaan media, dapat kita saksikan bahwa beberapa tokoh partai telah menemui Mualem dan jajaran Partai Aceh dengan tujuan ingin mendaftar sebagai calon wakil gubernur mendampingi Mualem. Di kalangan elit politik Aceh hari ini, Mualem adalah fenomena yang menakutkan sebagai lawan, sekaligus menarik untuk didekati.

  • Menakar Magnet Mualem di Pilkada 2024
    Analisis | 12 hari lalu
    Menakar Magnet Mualem di Pilkada 2024

    DIALEKSIS.COM | Analisis - Tahun 2024 menjadi tahun politik yang sangat penting bagi Indonesia. Selain pemilihan umum legislatif dan pemilihan presiden, sebagian besar daerah di Indonesia juga akan menyelenggarakan pemilihan kepala daerah (Pilkada). Pilkada ini menjadi ajang penting bagi partai-partai politik untuk mengukur kekuatan dan kemampuan menjaring suara rakyat.

  • Pilkada 2024 Aceh Butuh Pemimpin Extraordinary Leaders
    Tajuk | 15 hari lalu
    Pilkada 2024 Aceh Butuh Pemimpin Extraordinary Leaders

    DIALEKSIS.COM | Tajuk - Sejauh ini, hanya nama Muzakir Manaf 'Mualem' yang muncul menonjol sebagai calon kuat dalam kontestasi Pilkada Aceh 2024. Sementara nama-nama lain masih sebatas wacana di media massa. Fenomena ini menimbulkan tanda tanya besar. Apakah tidak ada lagi sosok berani yang mampu melawan dominasi Muzakir? Atau memang tidak ada lagi kader-kader berkualitas yang memiliki modalitas politik memadai, baik dari sisi finansial, jejaring, kapasitas keilmuan, maupun dukungan sosial?


  • Nasdem Aceh Buka Penjaringan Cakada-Wacakada Pilkada 2024
    Polkum | 17 hari lalu
    Nasdem Aceh Buka Penjaringan Cakada-Wacakada Pilkada 2024

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Partai Nasdem Aceh membuka penjaringan bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah untuk Pilkada 2024. Penjaringan ini mencakup bakal calon gubernur-wagub, bupati-wabup, serta wali kota-wawali kota di seluruh Aceh.

  • Akademisi FISIP USK Bongkar Alasan PKS Aceh Dukung Mualem di Pilkada 2024
    Polkum | 17 hari lalu
    Akademisi FISIP USK Bongkar Alasan PKS Aceh Dukung Mualem di Pilkada 2024

    DIALEKSIS.COM | Aceh - Sebelumnya, Dialeksis sudah memberitakan bahwa DPW PKS Aceh telah memberikan dukungan resmi kepada Mualem sebagai Cagub Aceh pada Pilkada 2024. Keputusan tersebut diumumkan setelah Mualem dan pengurus PKS Aceh mengunjungi Ketua Majelis Syura PKS, Habib Salim Segaf Al-Jufri di Pejaten, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, pada Jumat (26/4/2024) malam.

  • Misteri Pasangan Mualem di Pilkada Terungkap Sudah, Simak !
    Aceh | 17 hari lalu
    Misteri Pasangan Mualem di Pilkada Terungkap Sudah, Simak !

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Misteri pasangan Muzakir Manaf, yang akrab dipanggil Mualem, dalam Pilkada 2024 telah terungkap dalam pertemuan eksklusif bersama Dialeksis.com (28/04/2024) di Hotel Sahid Jaya pada pukul 22.10. Sebelum mengungkap siapa pendamping Mualem, ia berbicara tentang upayanya untuk mendorong perkembangan Aceh melalui investasi.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »